Jumat, 16 November 2012

Trik mengganti latar belakang blog


Ada macam-macam sifat dan perbedaan dalam mengubah latar belakang, mulai dari tegak lurus-garis lurus.. ribet ya, gine aja, vertikal / horizontal.

Silakan anda perhatikan kode pertama berikut ini :


body {
background:#ffffff;

(latar belakang polos saja)

body {

background:#ffffff url(link gambar) repeat fixed;

(gambar di ulang-ulang).

body {
background:#ffffff url(link gambar) no-repeat fixed;
(gambar tidak di ulang, tampil satu halaman penuh).

body {
background:#ffffff url(link gambar) no-repeat top center fixed;
(gambar tidak di ulang, tampil satu layar penuh, dimana pusat gambar berfokus di bagian atas).

body {
background:#ffffff url(link gambar) no-repeat bottom center fixed;
9gambar tidak di ulang, tampil satu layar penuh, dimana gambar berpusat di bagian bawah).

body{background:#ffffff url(link gambar) repeat-y center;
(gambar di ulang-ulang secara tegak lurus, biasanya di gunakan sebagai garis tepi template seperti blog yang baca ini contoh).

background:#ffffff url(link gambar) repeat-x center;
(gambar di ulang-ulang secara horizonal).

Inti permasalahannya terletak pada permainan fungsi: 
1. repeat / no-repeat, artinya di ulang atau tidak imagenya.

2. repeat-y, artinya image di ulang secara vertical.

3. repeat-x, artinya image di ulang secara horizontal.

4. fixed, artinya fix alias oke, sama sisi, sama lebar gan.

5. top, artinya pusat gambar di simpan di atas. 

6. bottom, artinya pusat image di simpan di bawah. 

7. center, artinya pusat image di simpan di tenngah

Nah sekian dulu, semoga tulisan ini bermanfaat bagi anda

Tidak ada komentar: